Seminar : How A Great Startup was Made
Pada hari Sabtu tanggal 28 September 2018 merupakan penghujung acara COMPFEST yaitu Main Event hari pertama yang diadakan di Balairung Universitas Indonesia. Acara dimulai dengan beberapa sambutan dan dilanjutkan dengan seminar pertama dengan tema “How A Great Startup was Made”. Seminar dimulai dengan perkenalan moderator yaitu, Fauzan Helmi Sudaryanto selaku Product Manager LINE Indonesia. Selanjutnya … Continue reading “Seminar : How A Great Startup was Made”
Posted on Oct 09, 2019
Uncategorised
Capture the Flag: Pecahkan Soal Penuh Tantangan
Pada Minggu, 16 September 2018 telah dilaksanakan Final dari kompetisi Capture the Flag COMPFEST X di Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia. Peserta ditantang untuk saling bersaing untuk mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya dengan cara mengerjakan soal-soal yang telah disediakan dan menyerang sistem keamanan tim lawan. Simak keseruannya disini!
Posted on Sep 18, 2018
Uncategorised
Final Competitive Programming Contest: 5 Hours of Challenge
Final Competitive Programming Contest COMPFEST X telah dilaksanakan selama 2 hari pada 15-16 September 2018 lalu. Kontes ini diikuti oleh 25 peserta individu dari kategori Junior dan 20 tim dari kategori Senior. Simak keseruannya pada artikel berikut ini!
Posted on Sep 18, 2018
Uncategorised
Final Indie Game Ignite: Innovations Through Games
Pada hari Sabtu (15/9) dan Minggu (16/9) telah dilaksanakan final Indie Game Ignite di Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia. Dalam final kali ini, para finalis turut serta dalam Indie Camp, dimana mereka diberikan berbagai materi mengenai Indie Game dan industri Indie Game sendiri. Selain itu, mereka juga diminta mempresentasikan hasil akhir game mereka. Langsung baca keseruannya di artikel berikut!
Posted on Sep 17, 2018
Uncategorised
Business-IT Case : Finding the Best IT Solution for Your Business Case
Pada hari Sabtu (16/9) dan Minggu (17/9) telah dilaksanakan Business-IT Case COMPFEST X di Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia dan Hotel Santika Depok. Selain mendapatkan materi dan mentoring dari para mentor, para finalis juga menjalani lockdown selama 12 jam untuk menyiapkan presentasi solusi akhir mereka. Yuk intip keseruannya!
Posted on Sep 17, 2018
Uncategorised
Chatbot Invasion COMPFEST X: Chatbots for a Smart Jakarta
Pada Hari Sabtu (15/9) dan Minggu (16/9) telah dlaksanakan final Chatbot Invasion di Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia. Dalam sesi final ini, para finalis dibekali dengan berbagai feedback dan materi untuk membuat serta memasarkan chatbot mereka. Para finalis juga diminta untuk mempresentasikan hasil kerja mereka di hadapan para juri. Penasaran? Yuk baca keseruannya!
Posted on Sep 17, 2018
Uncategorised
Chatbots: Increasing Efficiency in Your Daily Lives
Seiring berjalannya waktu, teknologi terus berkembang. Apalagi dengan tuntutan masa kini untuk teknologi yang membantu kita menghemat waktu serta tenaga dalam melakukan rutinitas sehari-hari. Salah satu inovasi teknologi yang bisa dibilang sangat membantu meningkatkan produktivitas dan efisiensi adalah Chatbot. Lantas, apa sih sebetulnya chatbot itu? Simak jawabannya di artikel berikut!
Posted on Sep 12, 2018
Uncategorised
Campaign of COMPFEST: Knowing Us More
Pada Minggu pagi, tepatnya pada 9 September 2018, telah dilaksanakan Campaign of COMPFEST di Lapangan Rotunda Universitas Indonesia. Kegiatan ini dimulai dengan melakukan jalan santai dari Klinik Satelit Makara Universitas Indonesia yang diikuti oleh seluruh tim dari COMPFEST X. Selain memperkenalkan COMPFEST X kepada masyarakat, Campaign ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan terkini tentang perkembangan IT yang ada di Indonesia. Yuk simak keseruannya!
Posted on Sep 10, 2018
Uncategorised
Mengapa Kita Perlu Tahu Tentang Cyber Security?
Di tengah perkembangan zaman ini, tentunya tindak kejahatan juga semakin beragam. Oleh karena itu, sebagai Futurist, kita tentunya harus paham mengenai ancaman dan tindakan untuk mengamankan informasi kita, khususnya lewat cyber security. Kenapa harus cyber security? Yuk simak jawaban lengkapnya di artikel ini!
Posted on Sep 05, 2018
Uncategorised
Indie Game: Genre Fantastis dari Solois
Indie adalah istilah yang pasti tidak asing di telinga Futurist. Tapi ternyata bukan hanya musik yang memiliki genre indie, lho! Dalam dunia game developing, terkenal juga istilah Indie Game. Lantas, apa sih Indie Game itu, dan apa bedanya dengan game biasa? Simak jawabannya di artikel berikut!
Posted on Sep 02, 2018
Uncategorised
CAMP Day 3 Startup : Big Ideas Come From Forward Thinking
Hari Minggu (26/8) kemarin telah dilaksanakan kegiatan Camp 1 Start Up Academy hari ketiga yang berlangsung di Menara BTPN, Kuningan. Pada camp ini, peserta diminta untuk semakin mendalami dunia Startup dengan mempelajari materi seru yang dibawa oleh pembicara yang tidak kalah seru! Penasaran? Langsung saja baca keseruannya!
Posted on Aug 27, 2018